Mengenang Jenis Layanan Pos Indonesia yang Pernah Berjaya

produk pos

Banyak jenis layanan Pos Indonesia tinggal kenangan. Pada masanya, wesel pos adalah produk favorit mahasiswa perantauan. Hari ini merupakan Hari Bhakti Postel. Saya mengingat bahwa pelbagai jasa yang berhubungan dengan pos telah menjadi bagian penting dalam kehidupan manusia. Baru dua hari yang lalu seseorang menceritakan tentang keseruan menerima Kartu Lebaran setiap menjelang Idul Fitri. Ia … Read more

4 Cara Memahami Penulisan Kata di yang Benar

penulisan kata di yang benar

Masih sering bingung dan bertanya-tanya tentang penulisan kata di yang benar? Yuk, kita simak 4 cara memahaminya. “Di larang membuang sampah disini.” Kalimat ini merupakan salah satu contoh ketika orang keliru menulis kata di, yang saya temukan dalam dunia nyata. Tidak tanggung-tanggung, dalam satu kalimat terdapat dua kesalahan. Selain kalimat seperti itu, banyak pula contoh … Read more

Cermat Memilih Kata, Hindari Genangan Air Mata

Cermatlah Memilih Kata, Agar Tak Ada Genangan Air Mata

Kita butuh kecermatan dalam memilih kata agar tidak menimbulkan dampak buruk yang bisa berbalik mengenai kita. Bagaimana caranya? Anjuran untuk cermat memilih kata sangat relevan dengan kehidupan kita masa kini. Utamanya kehidupan dalam dunia daring yang kini nyaris tak berbatas. Mengikuti berita-berita yang berseliweran di banyak media daring sering kali sangat mengasyikkan. Kita bisa mengetahui … Read more

Meski Juara Perpustakaan, Tingkat Literasi Indonesia Memilukan

perpustakaan

Tingkat literasi Indonesia terpuruk, beda jauh dengan posisinya sebagai pemilik perpustakaan terbanyak kedua di dunia. Mengapa demikian? Ada yang ingat hari ini, 14 September, sebagai Hari Kunjung Perpustakaan? Atau tidak pernah tahu sama sekali adanya hari istimewa bagi dunia kepustakaan pada hari ini? Sepanjang tahun 2019 yang lalu, rata-rata orang berkunjung ke perpustakaan di wilayah … Read more